Kita akan membuat pengolahan data pada hasil ujian siswa disekolah yaitu untuk mendapatkan jumlah nilai, nilai rata-rata, ranking dan keterangan lulus atau tidak lulus siswa dalam menempuh ujian.
1. langsung saja buatlah data-data sebagai berikut :
2. Selanjutnya kita buat rumusnya :
Jumlah Nilai : Pada cell G6 ketikan rumus =SUM(C6:F6) kemudian tarik drag kebawah
Rata-Rata : Pada cell G6 ketikan rumus =AVERAGE(C6:F6) kemudian tarik drag kebawah
Kelulusan : Pada cell G6 ketikan rumus =IF(H6<6;"Tidak Lulus";"Lulus") kemudian tarik drag kebawah (ket : sebagai contoh siswa tidak lulus jika nilai dibawah enam)
Ranking : Pada cell G6 ketikan rumus =RANK(G6;$G$6:$G$9) kemudian tarik drag kebawah (ket : jagan lupa gunakan $ )
3. Berikut contoh hasilnya
Nb : Sobat-sobat juga bisa membuat kreasi lain dengan menggunakan rumus-rumus yang lain sesuai ketentuan, karena perhitungan matematika ada banyak cara tinggal dipilih mana yang paling praktis.
Sebagai contoh :
Jumlah nilai bisa menggunakan = C6 + D6 + E6+F6
Terimakasih semoga bermanfaat, dan selamat mencoba.
Sumber : mediash4re
Tidak ada komentar:
Posting Komentar